Antisipasi Gerakan Pangan Nasional UPTD KPP Krangkeng Percepat Musim Tanam II (GADU).

Indramayu//globalpena.com – Dalam rangka antisipasi pangan nasional, UPTD KPP kecamatan Krangkeng Percepat Musim Tanam II (GADU), yang bertempat di gedung Aula kecamatan Krangkeng Senen, (10/06/2024).

Dihadiri oleh Suminta S. sos. Camat Krangkeng, Awaludin, Kepala UPTD KPP Krangkeng, Tarno, Kapolsek Krangkeng, Nurwanto, Babinsa Krangkeng, Ketua Gapoktan, Pemilik kios, serta Kuwu se kecamatan Krangkeng.

Dalam sambutan nya, Suminta berharap kepada para Kuwu Kuwu, Ketua Kelompok Tani, Raksabumi untuk bersama sama membantu para Petani untuk mengkondisikan air sungai yang ada untuk dipungsikan sebagaimana mestinya, agar para petani bisa segera mempercepat musim tanamnya,” pungkas Suminta.

Pada kesempatan itu juga Tarlut selaku Koordinator UPTD KPP Krangkeng menjelaskan, mudah mudahan pada Musim Tanam II (GADU) ini sukses, untuk penanggulangan ketahanan pangan nasional.Dan dalam rangka antisipasi darurat pangan nasional.

Tarlut berharap, semoga cuaca juga mendukung, pengairannya juga lancar. Sebab yang ditargetkan itu adalah peningkatan produksi, karena produksi itu ada keterkaitannya dengan ketahanan pangan,” Tutup Tarlut.

(AH)

  • Related Posts

    Warga Sangat Mengapresiasi Di Rehabnya Jembatan Kali Prawan II Lebih Kokoh Dan Megah

    Indramayu//globalpena.com – Rehabilitasi jembatan Kali Perawan II yang menghubungkan Desa Drunten Kulon dan Desa Drunten Wetan, Kecamatan Gabuswetan, Kabupaten Indramayu, Proyek bersumber dana APBD Kabupaten Indramayu Tahun Anggaran 2024, telah…

    Ribuan Masyarakat 3 Desa BAMBU, Kecamatan Gunung Jati Tumpah ruah hadiri Sholawat Burdah

    Cirebon//Globalpena.com – Ribuan masyarakat Desa Babadan, Mayung, dan Buyut ( BaMbu) Kecamatan Gunung Jati, Kabupaten Cirebon Jawa Barat, Sangat kompak dan Antusias menghadiri acara Bersholawat Burdah yang digelar Pemerintah 3…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    You Missed

    Warga Sangat Mengapresiasi Di Rehabnya Jembatan Kali Prawan II Lebih Kokoh Dan Megah

    • By Adm1n
    • December 23, 2024
    • 4 views
    Warga Sangat Mengapresiasi Di Rehabnya Jembatan Kali Prawan II Lebih Kokoh Dan Megah

    Ribuan Masyarakat 3 Desa BAMBU, Kecamatan Gunung Jati Tumpah ruah hadiri Sholawat Burdah

    • By Adm1n
    • December 23, 2024
    • 2 views
    Ribuan Masyarakat 3 Desa BAMBU, Kecamatan Gunung Jati Tumpah ruah hadiri Sholawat Burdah

    Kapolresta Cirebon Bersama Pj Bupati Cirebon Temui Ibu di Sawah, Semangati Tetap Gigih Bekerja di Hari Ibu

    • By Adm1n
    • December 23, 2024
    • 2 views
    Kapolresta Cirebon Bersama Pj Bupati Cirebon Temui Ibu di Sawah, Semangati Tetap Gigih Bekerja di Hari Ibu

    Jelang Natal, Polresta Cirebon Lakukan Pengamanan Gereja Saat Kebaktian Ibadah Minggu

    • By Adm1n
    • December 22, 2024
    • 9 views
    Jelang Natal, Polresta Cirebon Lakukan Pengamanan Gereja Saat Kebaktian Ibadah Minggu

    Kapolresta Cirebon Terima Penghargaan Gender Champions Bidang Hukum dalam Peringatan Hari Ibu ke-96 Tingkat Kabupaten Cirebon Tahun 2024

    • By Adm1n
    • December 22, 2024
    • 9 views
    Kapolresta Cirebon Terima Penghargaan Gender Champions Bidang Hukum dalam Peringatan Hari Ibu ke-96 Tingkat Kabupaten Cirebon Tahun 2024

    Lucky Hakim-Syaefudin Unggul di Pilkada Indramayu, Gelar Syukuran Dan Pembubaran Tim Pemenangan

    • By Adm1n
    • December 21, 2024
    • 16 views
    Lucky Hakim-Syaefudin Unggul di Pilkada Indramayu, Gelar Syukuran Dan Pembubaran Tim Pemenangan