Kapolres Indramayu Berikan Hadiah Gerobak Es Teh, Sopyah Supriatin Siap Memulai Usaha Baru

Indramayu//globalpena.com – Kisah Sopyah Supriatin, seorang wanita tangguh dari Kabupaten Indramayu, menginspirasi banyak orang. Dalam perjuangannya untuk bertahan hidup bersama adiknya, Samsul Ramadan, Sopyah rela mengubah penampilannya agar bisa bekerja sebagai kuli bangunan.

Dari pakaian hingga potongan rambut, semua ia ubah demi mencari nafkah. Mereka tinggal di rumah sederhana di atas tanah bekas kuburan China, di mana ibu mereka meninggal beberapa bulan lalu.

Sopyah harus menanggung semua kebutuhan hidup mereka karena ayah dan saudara-saudaranya berpisah. Adik bungsunya, Juwita, tinggal dengan kakak pertama di Jawa Tengah, sementara ayahnya merantau ke Kalimantan.

Hari itu, kehidupan Sopyah dan Samsul berubah ketika Kapolres Indramayu, AKBP M. Fahri Siregar, mendengar kisah mereka. Kapolres mengunjungi mereka dan memberikan hadiah berupa gerobak es teh manis untuk Sopyah bisa berjualan. Rabu (5/6/2024)

Kapolres sangat terkesan dengan perjuangan Sopyah dan menggalang dana lewat aksi sedekah untuk membantu mereka. Gerobak es teh disertai dengan peralatan dan bahan baku langsung diserahkan kepada Sopyah. Fahri juga menyediakan tempat berjualan di tempat yang ramai.

Sopyah sangat bahagia dan tidak menyangka mendapat hadiah tersebut. Dengan harapan dari Kapolres, ia siap memulai usahanya dan berharap bisa mendapat untung besar.(

  • Related Posts

    Meriah dan Kompak,SMAN Jatibarang Angkatan 1985-1986 Gelar Halal Bihalal dan Reuni

    Indramayu//globalpena.com – SMAN Jatibarang angkatan 1985-1986 gelar acara Halal Bihalal dan Reuni idul fitri 1446 H yang bertempat di Rumah Makan MA TITI,Sunda-seafood ikan bakar,Jl Raya Desa Jatisawit Kecamatan Jatibarang…

    PT Kilang Pertamina Internasional (KPI), Tingkatkan efisiensi dan produktivitas

    Indramayu//globalpena.com – Dalam rangka kunjungan kerja Komisaris Utama (Komut) PT Kilang Pertamina Internasional (KPI), Triharyo Indrawan pada hari Kamis tanggal 13 Maret 2025. Pada kunjungan ini jajaran Komisaris PT KPI…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    You Missed

    Bupati Indramayu Dampingi Dirjen Pemberdayaan Sosial Tinjau Progres Pembangunan Kampung Nelayan Sejahtera

    • By Adm1n
    • April 16, 2025
    • 13 views
    Bupati Indramayu Dampingi Dirjen Pemberdayaan Sosial Tinjau Progres Pembangunan Kampung Nelayan Sejahtera

    Bertemu Perhimpunan Penyuluh Pertanian, Wabup Indramayu Bahas Penguatan Peran Penyuluh di Daerah Pertanian Strategis

    • By Adm1n
    • April 16, 2025
    • 17 views
    Bertemu Perhimpunan Penyuluh Pertanian, Wabup Indramayu Bahas Penguatan Peran Penyuluh di Daerah Pertanian Strategis

    Bupati Lucky Hakim Hadiri Pelantikan DPAC-FKDT se-Indramayu, Tegaskan Komitmen untuk Guru MDT

    • By Adm1n
    • April 16, 2025
    • 37 views
    Bupati Lucky Hakim Hadiri Pelantikan DPAC-FKDT se-Indramayu, Tegaskan Komitmen untuk Guru MDT

    Buka Muskab PMI Cabang Indramayu, Syaefudin: Perkuat PMI Demi Misi Kemanusiaan

    • By Adm1n
    • April 15, 2025
    • 15 views
    Buka Muskab PMI Cabang Indramayu, Syaefudin: Perkuat PMI Demi Misi Kemanusiaan

    Indramayu Jadi Lokasi Prioritas, Kemensos Dorong Penyelesaian Kampung Nelayan Sejahtera

    • By Adm1n
    • April 15, 2025
    • 13 views
    Indramayu Jadi Lokasi Prioritas, Kemensos Dorong Penyelesaian Kampung Nelayan Sejahtera

    Bupati Lucky Hakim Bersama BPN Kembali Sertifikatkan Aset Pemerintah Daerah

    • By Adm1n
    • April 15, 2025
    • 17 views
    Bupati Lucky Hakim Bersama BPN Kembali Sertifikatkan Aset Pemerintah Daerah